Software Koperasi

Software Keuangan Koperasi adalah Software utama untuk operasional Koperasi. Software Keuangan Koperasi yang dikembangkan oleh PT. USSI yaitu Sofware Aplikasi IBS/IBSS. Aplikasi ini ada 2 versi yaitu :
- Aplikasi Versi Konvensional disebut Aplikasi IBS (Integrated Banking System)
- Apkasi versi syari’ah disebut IBSS (Integrated Banking System Syariah).
Perbedaan Aplikasi Versi Konvenional dengan versi syari’ah diantaranya perhitungan jasa (bunga/basil) akad pembiaayaan dan Susunan neraca dan Laba Rugi.
Aplikasi ini merupakan aplikasi utama (core system) untuk operasional keuangan Koperasi. Disebut aplikai utama, karena aplikasi ini digunakan secara penuh setiap hari/setiap saat untuk menghasilkan laporan-laporan keuangan.
Aplikasi IBS bisa digunakan untuk seluruh jenis Koperasi.
MODUL APLIKASI IBS CORE BANKING SYSTEM
- Modul Layananan Anggota (Custommer Service)
- Pencatatan Data Anggota
- Koreksi Data Anggota
- Hapus Data Anggota
- Laporan Datar Anggota
- Laporan Profil Anggota
- Laporan Rekening Anggota
- Modul Simpanan
- Seting Definisi dan Parameter Produk-Produk Simpanan
- Tambah/Pembuatan Rekening Simpanan
- Koreksi Rekening Simpanan
- Hapus Rekening Simpanan
- Setoran dan Penarikan Simpanan
- Hapus/ Reveral Rekening Simpanan
- Perhitungan Jasa Simpanan (Bunga/Basil)
- Overbooking Jasa Simpanan
- Laporan Daftar Nominatif Simpanan
- Laporan Jasa Simpanan (Bunga/Basil)
- Laporan Rekap Simpanan
- Laporan Transaksi Simpanan
- Laporan Rekening Koran Simpanan
- Pencetakan Print Buku Simpanan
- Modul Simpanan Berjangka (Deposito)
- Modul Pinjaman / Pembiayaan
- Modul Akuntansi
- Modul Teller
- Modul Laporan-Laporan
SPESIFIKASI APLIKASI IBS CORE BANKING SYSTEM
- Type Aplikasi : Berbasis Windows dan Linuk
- Bahasa Pemograman : Delphi
- Database : Mysql
SPESIFIKASI HARDWARE YANG SUPPORT APLIKASI IBS
- Operating System (OS) Windows 7, 10, 11 Windows Server
- Hardisk : 1 TB (Optional)
- Processor : Core i3 (minimal)
- DDR : 4 DB (Optional)
- UPS
Untuk mendapatkan Aplikasi ini, lembaga harus melakukan kerjasama dengan PT. USSI PINBUK GLOBAL SOLUSI.
TAHAPAN PENGGUNAAN APLIKASI IBS CORE BANKING SYSTEM
- Persentasi Produk. Ppersentasi bisa dilaksanakan di Koperasi, di kantor PGS atau secara on line.
- Assesment. Assesment dilaksanakan selama 1 hari secara off line atau on line.
- Tanda Tangan PKS (Perjanjian Kerjasama). PKS ditandatangani setelah setelah kedua belah pihak menyepakati Biaya dan hal-hal yang di catat dalam dokumen assesment.
- Pengumpulan dan pengecekan data. Data yang dikumpulkan dan di cek yaitu data daftar simpanan, deposito, pinjaman dan neraca laba rugi.
- Migrasi Data. Migrasi data yaitu memasukan data dari exel ke aplikasi core banking IBS.
- Installasi Aplikasi di Komputer yg ada dikoperasi (jumlah komputer yg diinstall sesuai yang tertera dalam perjanjian kerjasama/PKS)
- Pelatihan (pelatihan dilaksanakan di koperasi, yg dilatih yaitu bagian operasional koperasi)
- Pendampingan selama pelatihan
Selesai Implementasi dilanjutkan dengan Layanan Purna Jual, agar aplikasi berjalan sebagaimana mestinya
BIAYA SYSTEM
Biaya Aplikasi ada 2 Jenis
- Biaya Implementasi
- Biaya Service Level Agreement (SLA)/ Biaya Kontrak Maintenance
Yang termasuk Komponen Biaya Aplikasi
- Biaya Assement
- Biaya Migrasi Data
- Biaya Installasi Aplikasi
- Biaya Pelatihan
- Biaya Pendampingan
Yang Tidak termasuk Komponen Biaya
- Biaya Hardware dan Jaringan
- Biaya Akomodasi dan Transportasi
LAYANAN PURNA JUAL
Layanan Purna Jual berlaku untuk seluruh client yang melakukan kontrak dengan PT. USSI PGS